Cara menginstall Delphi 7 di windows 10 Terbaru
Bloggadogado.xyz - Cara menginstall Delphi 7 di windows 10 Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang bagaimana cara menginstall delphi 7 di windows 10 di windows 10 64 bit maupun wimdows 10 32 bit. Bisa digunakan dengan baik supaya bisa berjalan lancar di laptop agan -agan. Walaupun delphi 7 itu bahasa pemograman yang sudah cukup lama , nyatanya masih banyak yang pakai terutama di kalangan mahasiswa.
Nah oleh karena itu menginstall delphi 7 di windows 10 64 bit atau 32 bit agak susah terkadang malah error kalau tidak dilakukan dengan prosedur yang benar. Berikut ini cara menginstall delphi 7 di windows 10 agar berjalan dengan lancar.
Nah oleh karena itu menginstall delphi 7 di windows 10 64 bit atau 32 bit agak susah terkadang malah error kalau tidak dilakukan dengan prosedur yang benar. Berikut ini cara menginstall delphi 7 di windows 10 agar berjalan dengan lancar.
Cara menginstall Delphi 7 di windows 10
1. Pastikan instalasi menggunakan adminstrator ,yaitu dengan cara Klik kanan install.exe kemudianpilih Run as administrator.
2. pilih delphi 7 pada tampilan berikut :
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
3. Kemudian pilih next pada tampilan berikut:
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
4. Masukan serial number Delphi 7, anda bisa masukan serial number berikut:
6AKD-PD29Q9-RDF?JQ-X65Z dan Untuk Key nya : QX8-EEC.
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
5. Pilih I accept the terms in the license agreement, kemudian pilih next
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
6. kemudian pilih next lagi ditampilan berikutnya..
7. pilih Typical
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
8. kemudian hilangkan tanda checklist pada use visibroker/ cobra support
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
9. kemudian pilih 0ffice xp untuk windows 7 dan pilih Office 97 untuk windows 10/8
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
10. Hilangkan tanda cheklist pada install interbase client
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
11. Biarkan seperti ini lalu klik next
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
12. centang save installation database to hard drive (recomended) ,pilih next
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
13. lalu kilk Install
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
14. Saat instalasi berjalan muncul jendela visibrokrer 4.5, Klik close saja.
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
15. instalasi telah berhasil, klik finish
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
Sebelum Menjalankan Program ini ada
beberapa Settingan yang perlu diperhatikan agar kinerja Delphi tidak
terganggu dengan super proteksi dari Windows 10, Monggo Di Simak :
- Pastikan Kita MenJalankan langkah berikut dengan user Administrator ya.
- Buka Properties Direktory Borland Di ‘Icon Delphi7‘ klik kanan properties.
- Pada Tab General Hilangkan Checklist Read Only Pada baris Attribute kemudian Pilih Apply Untuk Menjalankan Perintahnya.
- Buka Tab Security -> Tab Ketiga berada di atas Form properties. Kemudian berikan hak akses penuh di Administrator -> Pilih Edit -> Allow Full Controll. begitu Juga dengan Users(User-PC). Kemudian pilih Ok.
kemudian tekan Enter dan Continue..
cara menginstall Delphi 7 di windows 10 |
Baca juga :Cara install xampp di windows 10 7 dan 8
Oke sekian dulu artikel cara menginstalasi Delphi 7 din windows 10 64 bit dan 32 bit, bila ada yang belum mengerti, atau tidak bisa berjalan lancar di windows 10 anda ,silahkan tinggalkan komentar,,,,,
Pas di bagian apanya...ada bacaan seperti itu..
BalasHapusPas dibagian Loading Screen Install'y gan..
HapusDi windows berapa gan
HapusDi windows berapa gan....
BalasHapusCoba di print screen
Di Windows 10 min...
HapusKlo di Ignore bisa sih :3
Iya di ignore bisa soalnya saya dulu juga pernah....
HapusIya di ignore bisa soalnya saya dulu juga pernah....
Hapusterimakasih pencerahannya gan, bikin idup idup ane, eh aplikasi ane terang lagi
BalasHapussama sama
Hapusmau tanya, ini knp ya app delphi7 nya ga muncul di folder buat instalasinya.. memang sih udh pernah berkali2 install dan remove krn ga bisa dijalankan. tp saya udah ngikutin petunjuk instalasi buat windows 10 kok tetep ga bisa ya..:(
BalasHapusmaksudnya giman gan kalau sudah diinstal pasti ada lag gan di drive c, 32 bit atau 64 bit gan
HapusDi sistem delphi32 nya ga ada. gimana min?
BalasHapuskamu pakai win 32 bit atau 64 bit gan
HapusGan disaat buka database dekstop trs buka alias manager...g ada bacaan ok
BalasHapuscoba ngejalanin delphinya pakai klik kanan run as administrator gan
Hapusdownload delphi dimana ya gan
BalasHapuspernah install delphi gagal, coba nanti tutorial ini saya terapkan. terimakasih mas.
BalasHapusTerimah Kasih atas infonya.....
BalasHapusgan saya nanya saya run delphi 7 di win 10, pas buka katanya "this app might not work prperly", dan ketika di run program terjadi bug program,mohon solusi
BalasHapusMakasih atas bantuannya mas
BalasHapusadmin saya kok database di delphi 7 gk bisa dibuka
BalasHapus