Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Melamar Kerja di Indomaret dan Tips Diterima Kerja di INDOMARET

Cara Melamar Kerja di Indomaret dan Tips Diterima Kerja di INDOMARET. Hampir setiap hari selalu ada orang yang mencari pekerjaan ada yang menggunakan email ada juga yang keliling sambil membawa surat lamaran kerja. Dan Setiap hari pun selalu ada lowongan kerja bias ratusan bahkan ribuan, kamu dapat menggunakan situs seperti jobstreet,jobsid, indeed atau kamu juga dapat mengunjungi website perusahaan yang memasang lowongan pekerjaan di situs webnya seperti halnya Indomaret yang selalu memasang lowongan kerja di situs miliknya kamu dapat mengecek lowongan kerja indomaret terbaru disini

https://indomaret.co.id/karir/info-lowongan.html

Ada banyak posisi yang dapat kamu lamar di Indomaret diantaranya : Developer, Bagian analisi, SPG, Kasir, Akunting dan lainnya. Namun yang perlu kalian ketahui adalah LOWONGAN KERJA yang selalu ada di Indomaret adalah Kasir dan Pramuniaga.

Meskipun banyak lowongan kerja di indomaret ,Melamar kerja di indomaret tidaklah mudah banyak yang telah gagal walapun telah mencoba sampai beberapa kali. Oleh karena itu kali ini saya akan membagikan TIPS DITERIMA KERJA DI INDOMARET.



Berikut beberapa tips yang bisa di lakukan agar mudah menghadapi tes tersebut dan lulus.
Cara Melamar Kerja di Indomaret dan Tips Diterima Kerja di INDOMARET
Cara Melamar Kerja di Indomaret dan Tips Diterima Kerja di INDOMARET


Berikut ini tips dan trik mudah lolos tes di indomaret .

1.Siapkan berkas yang di perlukan 

- Fotokopi KTP(kartu tanda penduduk)
- Surat Lamaran Pekerjaan (Tips : tulisan tangan mendapat nilai lebih)
- Daftar riwayat hidup
- Photo terbaru 3x4
- Fotocopy ijasah dan transkip nilai
- Fotocopy KK 

- Fotocopy SKCK-Dan surat keterangan sehat 



2.Persyaratan dari perusahaan wajib ada

- Pria/wanita ,usia max 23 thn
-Tinggi badan laki-laki min 160cm,wanita 155cm
- Pendidikan SLTA sederajat
- belum menikah,penampilan rapi&dan menarik

3.Wajib Lulus Tes Tertulis

- Soal Pengetahuan umum
- Soal Matematika
- Soal Psikologi


4.Tes Wawancara harus berani dan jangan ragu (TIPS Terpenting)

- Selalu bilang siap ketika di tanya di tempatkan di mana saja
- Selalu sebutkan hal positif dari diri kita
- Tetap tenang ketika di beri jawaban menjebak
- Jangan mengada ngada tentang kelebihan kita



itulah tips dan trik dari kami tentang  Cara Melamar Kerja di Indomaret dan Tips Diterima Kerja di INDOMARET semoga bisa bermanfaat dan jangan lupa untuk terus semangat mencoba tes dengan terus belajar serta doa.     

1 komentar untuk "Cara Melamar Kerja di Indomaret dan Tips Diterima Kerja di INDOMARET"

Jangan ragu untuk berbagi